Nikmati Busty Burger

Pratiwi - Sabtu, 04 Desember 2021 20:13 WIB
null

(sijori.id) - Kamu, pecinta makanan cepat saji atau fast food seperti burger bisa mencoba sensasi baru di busty burger atau busty sandwich di Jalan Damai Yogyakarta.

Sebelumnya warung makan super enak ini berada di Jalan Nologaten. Kini tempatnya lebih luas dan nyaman sehingga cocok untuk mengerjakan tugas atau sekadar kongkow bersama pra kanca. Menu terbaiknya ada beef madness yang pattynya full keju mozzarella, lucy juicy dan chicken busty yang sangat enak.

Untuk harga sekira Rp5-73 ribu dengan porsi gede termasuk patty-nya yang tebal. Semua menunya dijamin 100 persen halal karena semuanya home made dengan bahan premium.

Tags busty burgerBagikan

RELATED NEWS