Indonesia Berduka, Pebulutangkis Top, Markis Kido, Wafat

Senin, 14 Juni 2021 21:47 WIB

Penulis:Pratiwi

kido.jpg
undefined

JAKARTA (sijori.id) - Akun @INABadminton mengabarkan kabar  duka.

Telah meninggal dunia salah satu pahlawan bulutangkis Indonesia, peraih emas Olimpiade Beijing 2008, Markis Kido.

Kabar duka itu ia disebar melalui media sosial sekira pukul 20.00, Senin (14/6/2021).

"Semoga almarhum mendapat tempat terbaik di sisi-Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan." tulis akun @INABadminton.

Kido (36) ialah sang juara. Ia pernah menyabet

  • World Cup pada 2006
  • World Championships pada 2007
  • Olympic Games pada 2008
  • Asian Games pada 2010
  • Southeast Asian Games gold medalist sebanyak 7 kali
  • Superseries titles 10 kali

Kabar duka ini langsung menyebar di jagat maya hingga trending.

Hendra Setiawan menuliskan kesedihannya.

"Saya ingin mengucapkan terimakasih karena sudah menjadi partner  yang baik buat saya saat menang ataupun kalah. Terimakasih sudah berpartner mulai darei nol dan sama-sama berjuang selaman 12 tahun." 

Markis  11 Agustus 1984 di Jakarta.  (*)